Taman Citra Resmi Purwakarta








Taman Citra Resmi  Yang Terletak Di Areal Situ Buleud Atau Taman Sri Baduga Maharaja Di Jl . Siliwangi Purwakarta  Adalah Salah Satu Dari Sekian Banyak Taman Di Purwakarta Kota .

Sejak Dibangun Pada Tahun 2013 Lalu , Taman Citra Resmi Kini Menjadi Salah Satu Tujuan Saat Berwisata Taman Di Purwakarta .

Taman Citra Resmi Biasanya Banyak Dikunjungi Warga Pada Sore Hari Dan Akhir Pekan Terutama Dari Kalangan Anak Muda .

Selain Warga Lokal , Mereka Juga Datang Dari Berbagai Daerah Di Jawa Barat Dan Jakarta . Mereka Yang Datang Ke Taman Ini Dapat Menikmati  Dan Mengabadikan Kunjungannya lewat Kamera Potret . Bagaimana Tidak,  Keindahan Taman Yang Ditawarkan Seperti Paduan Beragam Ornbamen Antara Lain  Air Mancur Mini Dan Patung , Mulai Dari Patung Kuda Hingga Dua Gapura Yang Mengapit Patung Badak Putih , Sangat Sayang Untuk Dilewatkan.

Selain Itu, Di Taman Citra Resmi Juga Terdapat Relief Yang Menggambarkan Perang Bubat , Tentang Kisah Bela Pati Dyah Pitaloka Citra Resmi .


 Bagi Yang Senang Berolah Raga , Tersedia Jalur Khusus Untuk Joging Maupun Bersepada Santai.

Saat Ini , Taman Citra Resmi Juga Telah Dilengkapi Fasilitas Air Minum Siap Saji .Sehingga Pengunjung Taman Citra Resmi Tidak Harus Repot Lagi Membawa Bekal Minuman.

Meski Tanpa Dipungut Biaya , Tetapi Ada Syarat Mutlak Bagi Pengunjung Saat Datang Ke Taman Tersebut.  Selain Dilarang Parkir Di Areal Taman Juga Dilarang Membuang Sampah Sembarangan Hingga Menginjak Rumput Taman.

Komentar

  1. Uuucccch sukaaaa 😍tamannya keren, penulisnya oke.

    BalasHapus
  2. Uuucccch sukaaaa 😍tamannya keren, penulisnya oke.

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer